Berita ANTV - Gubernur mempunyai target membuat transportasi yang aman dan nyaman bagi penggunanya.
Target itu yaitu melakukan sistem pembayaran rupiah/kilometer.
Kalau seandainya diterapkan target tersebut maka sistem setoran akan hilang sehingga para sopir-sopir tidak perlu kebut-kebuttan untuk mengejar sistem setoran tersebut.
Akan tetapi target itu belum dapat dilakukan karna ada dari pihak Transjakarta yang tidak mau membeli bus.
Padahal pihak tersebut telah mengajuin PMP (Penyertaan Modal Pemerintah) telah l;ama.
Akibatnya,DKI saat ini kekurangan bus untuk modal transportasi untungnya,DKI mendapat pinjaman bus dari Kementrian Perhubungan (Kemenhub).
Bus Baru yang diberi yaitu 600 unit.
Gubernur DKI menargetkan penerapan sistem rupiah/kilometer di semua bus sampai 2017 ,Namun,jika pembelian bus berjalan agak cepat,maka target tersebut akan dimulai akhir tahun depan lebih awal.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar